Abdul Rohman, Rohman (2016) EMBEDDED SYSTEM. Tugas Kuliah.
|
Text (EMBEDDED SYSTEM)
TPKI.pdf - Published Version Download (198kB) | Preview |
Abstract
Teknologi hari ini sangat canggih. Setiap tahun bermunculan penemuan teknologi terbaru dari banyak peneliti dari berbagai perusahaan teknologi. Handphone baru yang canggih, jam tangan yang pintar, sampai kacamata yang bisa memudahkan kehidupan manusia. Teknologi-teknologi baru yang diciptakan tidak akan berarti tanpa adanya perangkat keras atau pada dunia informatika disebut embedded system. Tanpa embedded system, teknologi tersebut hanyalah sebuah program yang abstrak dan tidak bisa membantu kehidupan manusia dengan maksimal. Sebenarnya apa yang dimaksud dengan embedded system?
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Sistem Komputer |
Depositing User: | 09011181520003 ABDUL ROHMAN |
Date Deposited: | 28 Apr 2016 14:21 |
Last Modified: | 05 May 2016 08:50 |
URI: | http://edocs.ilkom.unsri.ac.id/id/eprint/17 |
Actions (login required)
View Item |